Saturday, May 14, 2016

Membuat MsgBox di vb net / Microsoft Visual Studio 2010

MsgBox merupakan pesan yang ditampilkan didalam sebuah aplikasi.Gunanya untuk memberikan peringatan atau himbauan didalam proses pengunaan aplikasi. Penulis akan memberikan contoh bagaimana membuat MsgBox di VB 2010.

Pertama Buka Microsoft Visual Studio 2010 lalu buat Project baru, caranya pilih menu file lalu new project kemudian pilih Windows Form Application. Setelah itu akan tampil form1 atau form baru pada jendela kerja vb 2010. Pada form tersebut tambahkah 2 Button,  yang pertama button oke dan kedua button keluar 

selanjutnya Clik Button Oke dan tambahkan source sebagai berikut :

Public Class Form1





    Private SubButton1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) HandlesButton1.Click


        MsgBox("Oke", vbIgnore, "pesan")


    End Sub





Kemudian clik  di button Keluar dan tambahkan source :





   Private SubButton3_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) HandlesButton3.Click


        MsgBox("Apakah Yakin Keluar", vbInformation, "Pesan")


    End Sub


End Class





Kemudian jalankan aplikasi tersebut atau pilih F5 pada keyboard untuk proses run, klik salah satu button pada aplikasi tersebut pasti akan menampilkan pesan atau msgbox. Kita dapat menentukan sendiri jenis msgbox yang akan kita gunakan, penulis disini hanya memberikan 2 contoh saja. sekian, semoga tulisan ini bermanfaat selamat mencoba, Terima Kasih






No comments:

Post a Comment